Setelah sebelumnya kita telah membahas tentang 11 Nama Aneh Indonesia Yang Mungkin Kamu Gak Tau, kini Gapatar akan menambahkan dengan 15 Nama Aneh Indonesia yang Juga Kamu Belum Tau. Kali ini bagian keduanya bagi yang belum tau bagian pertamanya bisa di klik disini. Tanpa banyak basa basi lagi mari kita simak dibawah ini.
1. Tolong jangan baca keras-keras bagi yang tau bahasa jawa
Etika Silit Asin merupakan nama dari seorang perempuan kelahiran kab. Semarang. Tujuan orang tuanya memberikan nama demikian hingga kini masih menjadi misteri. Bisa jadi karena Semarang mayoritas orang jawa, maka nama si anak pun menggunakan bahasa Jawa yang bila di artikan dalam bahasa Indonesia adalah Etika boko*g asin. Emang ada rasanya ya??? aneh....
2. Firman Allah
Seharusnya firman Allah swt itu berada di dalam alquran. Ini kok malah jadi nama orang. Iya kalau besarnya anak itu jadi anak yang sholeh. Sebenernya dalam agama Islam boleh gak sih nama yang seperti ini?? Apa tidak berlebihan.??
3. Ayahnya seorang pembalap
Ini mungkin cita-cita ayahnya dulu yaitu ingin memiliki showroom motor sendiri ya gan. Tapi karena gak kesampean jadi di lampiaskan ke anaknya. Honda Suzuki Impalawati, Hmmm... Boleh juga....
4. I Made Supermen
Pria yang berprofesi sebagai supir taxi ini merupakan salah seorang pria yang sangat kuat. Bagaimana tidak? tubuhnya di yakini buatan dari Superman yang berasal dari planet Krypton " I Made Supermen" yang artinya dalam bahasa Indonesia "Saya Buatan Supermen". Tapi bukan itu maksud dari orang tuanya. Usut punya usut, pria ini merupakan orang Bali yang memang biasa menggunakan nama I Made di depan nama.
5. Jashujan
Dikisahkan 50 tahun yang lalu tinggalah sepasang Pasutri yang hidup bahagia. Sang istri yang telah mengandung anak selama 9 bulan itu pun kini telah menampakan tanda-tanda ingin melahirkan si buah hati. Suatu ketika, istrinya mengerang kesakitan karena bayi yang di dalam kandungan sudah tidak betah berada di dalam perut ibunya. Sang suami pun berencana membawanya ke rumah sakit terdekat. Namun, pada hari itu hujan turun sangat lebat. Tapi apa mau di kata, sang istri sudah tidak tahan lagi. Akhirnya mereka berdua menembus derasnya hujan untuk pergi kerumah sakit dengan menggunakan sepeda motor. Namun, saat masih berada di perjalanan, si bayi justru lahir. Mau tidak mau si Ibu mengeluarkannya di tengah jalan dengan di bantu orang-orang yang berada di sekitar situ. Karena tak ingin sang bayi kebasahan salah satu orang mengatakan JAS HUJANNN!!! tolong ambil JAS HUJAN!!.. akhirnya JAS HUJAN itu menyelamatkan nyawa sang bayi beserta ibunya. Dan kini bayi itu pun dinamakan Jas Hujan.
6. Coming Soon
"Kamingsun kelahiran terbaru bayi 1970". Situ mau lahirin bayi atau mau launching film?. Nama kok Kamingsun.
7. Loe Yakin Untung Luganda?
Anda yakin??? Klo aku sih No.
8. Tiap Hari Kembali Suci
Tanpa disadari anda selalu minta maaf kepada ini orang setiap manggil namanya.
9. Murpanjang
Mungkin orang tunya dulu berprofesi sebagai tukang bengkel. Nah saat itu mungkin ketuker mana mur mana bayinya. Eh jadi deh nama bayinya Murpanjang.
10. N
Ini hampir mirip kasusnya dengan nama Y. Klo belum tau sama yang namanya Y bisa masuk ke part 1.
11. Nabi
Wah ini orang ngaku ngaku Nabi. Nabi apa lu pak??? ya Nabi.
12. Nama
Orang ini orang yang paling ngeselin di dunia kalau diajak kenalan.
> : "Namanya siapa pak??"
< : "Nama"
> : "Iya pak, saya tanya nama pak, nama"
< : "Iya Nama.
> : "Saya tanya nama bapak pak. Siapa nama bapak?"
< : "Nama saya Nama (sambil nunjukin KTP)"
> : "@$#!@#&\&#$*(#$"
13. Nama Anti-Mainstream
Tak ingin terlihat mainstream, orang tua ini memberikan nama kepada anaknya dengan nama yang berbeda dengan orang-orang kebanyakan. Jika biasanya nama menggunakan kata atau huruf, Anak dari bapak in justru menggunakan karakter khusus. yaitu '.' (baca: titik). kenapa tidak sekalian aja namanya ' ~ '.
14. Kakak adik gak ada yang benar
Sang kakak Namanya O dan Si adik namanya Z.
15. Presiden Fadila Cantik
Hai cantik............
16. Rintintin
17.Royal Jelly
18. Mari kita baca ayat kursi untuk orang ini
19.Bertarunglah pahlawanku
20. Selamat Dunia Akhirat
Semoga nama mu sebagus nasipmu.
21. Biar ga panas panggil dia sekarang
22. Ini sungguh kontroversial
23.absurd
Artikel ini di buat untuk hiburan semata. Tidak ada niat untuk mempermalukan atau menjatuhkan pihak tertentu. Apapun nama anda jalani hidup ini dengan sebaik-baiknya. Bagikan artikel ini agar teman-temanmu tau.
0 comments:
Post a Comment